Umat Stasi Bentean Gelar Syukuran Tutup Tahun
Umat Stasi Bentean Gelar Syukuran Tutup Tahun
TERIMA KASIH TUHAN YESUS MEMBERKATI!
Stasi Santa Maria Magdalena Bentean gelar Syukuran Awal Tahun pada Minggu petang (08/01/2023).Β Rangkaian acara syukuran ini diawali dengan Perayaan Ekaristi yang dipersembahkan oleh Pastor Rekan, Pastor Tarsisius Kewa Ama, MSC. Setelah misa, acara dilanjutkan dengan ramah tamah di halaman pastoraan stasi.Β